Tana Lili, 21 Agustus 2025 — SMP Negeri 1 Tana Lili kembali menggelar ajang tahunan bergengsi, Pekan Olahraga dan Seni (PORSENI), dengan penuh semangat dan kreativitas. Kegiatan yang resmi dibuka pada Kamias, 21 Agustus 2025 ini menjadi panggung bukan hanya bagi bakat dan prestasi siswa, tetapi juga sebagai sarana menyuarakan isu penting yang tengah menjadi perhatian sekolah dan masyarakat: perlawanan...
Tana Lili, 18 Agustus 2025 — Semangat kemerdekaan bergema kuat di Kecamatan Tana Lili, Kabupaten Luwu Utara, Sulawesi Selatan. Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia ke-80, pemerintah kecamatan menggelar berbagai kegiatan bernuansa nasionalisme, salah satunya adalah Lomba Gerak Jalan Tingkat Kecamatan yang digelar pada tanggal 16 Agustus 2025. Lomba yang diikuti oleh puluhan regu dari berbagai sekolah...